Program Studi

Ilmu Hubungan Internasional

Visi dan Misi

Visi :

Menjadi Jurusan Ilmu Hubungan Internasional yang unggul dalam bidang diplomasi negosisasi dan pertahanan keamanan dalam rangka memberikan sumbangan keilmuan bagi Bangsa dan Negara

Misi :

1. Mengembangkan aktifitas pembelajaran Ilmu Hubungan Internasional dengan penekanan pada bidang diplomasi-negosiasi dan pertahanan-keamanan dilandasi nilai-nilai disiplin, kreatifitas, efisiensi dan demokrasi untuk menghasilkan lulusan yang berwawasan global.

2. Mengembangkan keilmuan dan pemecahan masalah hubungan internasional melalui kajian berbasis laboratorium.

3.Mengambangkan alternative kebijakan untuk mewujudkan kedamaian dalam masyarakat melalui kegiatan pengabdian kepada masyarakat.

4.Meningkatkan kualitas lulusan melalui peningkatan jejaring kerjasama

5. Mengingkatkan kualitas kinerja Prodi melalui pengembangan pelayanan administrative akademik secara profeional dan berbasis teknologi informasi.

Keunggulan

Diplomasi negosiasi dan pertahanan keamanan

Tujuan dan Sasaran

Tujuan

1. Meningkatkan aktifitas pembelajaran dalam bidang diplomasi-negosiasi dan pertahan-keamanan untuk menghasilkan lulusan yang berwawasan global.

2.Mengembangkan kajian diplomasi-negosiasi, pertahanan-keamanan dan organisasi internasional berbasis laboratorium.

3. Meningkatkan kuantitas dan kualitas pulikasi hasil penelitian dosen dan mahasiswa.

4.Meningkatkan kuantitas dan kualitas pengabdian kepada masyarakat olehdosen dan mahasiswa

5.Meningkatkan kuantitas kerjasama dengan pemangku kepentingan guna menunjang proses pembelajaran, penelitian dan pengabdian kepada masyarakat.

6.Meningkatkan kualitas layanan administratif akademik berbasis teknologi informasi guna menunjang proses pembelajaran.

Prospek Karir

Berdasar Profil Lulusan, prospek karir alumni Jurusan Ilmu Hubungan Internasional, terdiri dari:

1) Diplomat

2) Dosen & Peneliti

3) Birokrat di pemerintahan lokal, nasional, Internasional (IGOs)

4) Analis dalam bidang sosial, ekonomi-politik, diplomasi dan keamanan

5) Negosiator dalam bidang sosial, ekonomi-politik dan keamanan

6) Aktivis lembaga sosial kemasyarakatan/LSM/NGO (Nasional-INGO)

7) Praktisi kehumasan, Corporate Social Responsibility (CSR) di sektor swasta nasional-internasional

8) Entrepreneur

Capaian Pembelajaran Lulusan

Capaian Pembelajaran Lulusan Jurusan Ilmu Hubungan Internasional FISIP UPN “Veteran” Yogyakarta meliputi:

1) Sikap dan Tata Nilai: Capaian Pembelajaran di bidang sikap dan tata nilai yang harus dimiliki oleh setiap lulusan Jurusan Ilmu Hubungan Internasional FISIP UPN “Veteran” Yogyakarta

a) Bertaqwa kepada Tuhan Yang Maha Esa dan mampu menunjukan sikap religius

b) Menjunjung tinggi nilai kemanusiaan dalam menjalankan tugas berdasarkan agama, moral.

c) Menginternalisasi nilai, norma, dan etika akademik

d) Berperan sebagai warga negara yang bangga dan cinta tanah air, memiliki nasionalisme serta tanggungjawab pada Negara dan bangsa

e) Menghargai keanekaragaman budaya, pandangan, agama, dan kepercayaan serta pendapat atau temuan orisinil orang lain

f) Berkontribusi dalam peningkatan mutu kehidupan bermasyarakat, berbangsa, bernegara, dan kemajuan peradaban berdasarkan Pancasila

g) Bekerjasama dan memiliki kepekaan social serta kepedulian terhadap masyarakat dan lingkungan

h) Tata hukum dan disiplin dalam kehidupan bermasyarakat dan bernegara

i) Menginternalisasi semangat kemandirian, kejuangan dan kewirausahaan

j) Menunjukan sikap bertanggungjawab atas pekerjaan di bidang keahliannya secara mandiri

2) Kemampuan Kerja

a) Keterampilan Umum: Capaian pembelajaran dalam bidang keterampilan yang harus dimiliki oleh setiap lulusan Jurusan Ilmu Hubungan Internasional FISIP UPN “Veteran”Yogyakarta

(1) Menerapkan pemikiran logis, kritis, sistematis, dan inovatif dalam konteks pengembangan atau implementasi ilmu Hubungan Internasional sesuai bidang keahliannya.

(2) Mengkaji implikasi pengembangan atau implementasi ilmu Hubungan Internasional sesuai bidang keahliannya berdasarkan kaidah, tata cara dan etika ilmiah untuk menghasilkan solusi, gagasan, desain atau kritik serta menyusun deskripsi saintifik hasil kajiannya dalam bentuk skripsi atau laporan tugas akhir.

(3) Mengambil keputusan secara tepat dalam konteks penyelesaian masalah di bidang keahlian ilmu HI, berdasarkan hasil analisis terhadap informasi dan data

(4) Mengelola pembelajaran secara mandiri

(5) Mengembangkan dan memelihara jaringan kerja dengan pembimbing, kolega, sejawat baik di dalam maupun di luar lembaganya

b) Keterampilan Khusus: capaian pembelajaran dalam bidang keterampilan yang harus dimiliki oleh setiap lulusan Jurusan Ilmu Hubungan Internasional FISIP UPN “Veteran” Yogyakarta:

(1) Diplomat:

(a) Mampu menganalisis permasalahan internasional baik di tingkatlokal, nasional, regional maupun global

(b) Mampu mengidentifikasi kepentingan nasional Indonesia serta memahami posisinya dalam menganalisis fenomena internasional

(c) Mampu menganalisis dinamika kebijakan luar negeri dan diplomasi Indonesia

(d) Mampu mengelola penelitian ilmiah tentang isu-isu hubungan internasional

(e) Mampu mengaplikasikan prinsip-prinsip dasar dan teknik negosiasi dandiplomasi

(f) Mampu menggunakan teknologi informasi dalam menganalisis isu-isu internasional

(g) Mampu mengekspresikan pemikiran dan argumentasi secara lisan dan tulisan dalam bahasa Indonesia dan atau bahasa Inggris

(h) Mampu menggunakan minimal satu Bahasa resmi internasional

(i) Mampu mempersiapkan, melaksanakan dan menganalisis negosiasi di bidang politik, ekonomi, sosial-budaya dan pertahanan-keamanan

(j) Mampu mengkritisi fenomena sosial-politik dan kebijakan serta mampu mengajukan alternatif solusi kebijakan

(k) Mampu mempersiapkan dan mengelola administrasiumum dan keprotokoleran

(l) Mampu mempersiapkan, melaksanakan, dan menganalisis resolusi konflik dan menawarkan alternatif solusi konflik

(m) Mampu mengelola bidang tugas di pemerintahan atau non pemerintahan

(2) Dosen & Peneliti

(a) Mampu menganalisis permasalahan internasional baik di tingkatlokal,nasional,regional maupun global

(b) Mampu mengidentifikasi kepentingan nasional Indonesia serta memahami posisinya dalam menganalisis fenomena internasional

(c) Mampu menganalisis dinamika kebijakan luar negeri dan diplomasiIndonesia

(d) Mampu mengelola penelitian ilmiah tentang isu-isu hubungan internasional

(e) Mampu menggunakan teknologi informasi dalammenganalisis isu-isu internasional

(f) Mampu mengekspresikan pemikiran dan argumentasi secara lisan dan tulisan dalam bahasa Indonesia dan atau bahasa Inggris

(g) Mampu menggunakan minimal satu bahasa resmi internasional

(h) Mampu mempersiapkan, melaksanakan dan menganalisis negosiasi di bidang politik, ekonomi, sosial-budaya dan pertahanan-keamanan

(i) Mampu mengkritisi fenomena sosial-politik dan kebijakan serta mampu mengajukan alternatif solusikebijakan

(j) Mampu mempersiapkan, melaksanakan, dan menganalisis resolusi konflik dan menawarkan alternatif solusi konflik

(3) Birokrat di pemerintahan lokal, nasional, internasional (IGOs)

(a) Mampu menganalisis permasalahan internasional baik di tingkatlokal, nasional, regional maupun global

(b) Mampu mengidentifikasi kepentingan nasional Indonesia serta memahami posisinya dalam menganalisis fenomena internasional

(c) Mampu mengaplikasikan prinsip-prinsip dasar dan teknik negosiasi dan diplomasi

(d) Mampu menggunakan teknologi informasi dalam menganalisis isu-isu internasional

(e) Mampu mengekspresikan pemikiran dan argumentasi secara lisan dan tulisan dalam bahasa Indonesia dan atau bahasa Inggris

(f) Mampu menggunakan minimal satu bahasa resmi internasional

(g) Mampu mempersiapkan, melaksanakan dan menganalisis negosiasi di bidang politik, ekonomi, sosial-budaya dan pertahanan-keamanan

(h) Mampu mengkritisi fenomena sosial-politik dan kebijakan serta mampu mengajukan alternatif solusi kebijakan

(i) Mampu mempersiapkan dan mengelola administrasi umum dan keprotokoleran

(j) Mampu mempersiapkan, melaksanakan, dan menganalisis resolusi konflik dan menawarkan alternative solusi konflik

(k) Mampu mengelola bidang tugas di pemerintahan atau non pemerintahan

(4) Analis dalam bidang sosial, ekonomi-politik, diplomasi dan keamanan

(a) Mampu menganalisis permasalahan internasional baik di tingkat lokal, nasional, regional maupun global

(b) Mampu mengidentifikasi kepentingan nasional Indonesia serta memahami posisinya dalam menganalisis fenomena internasional

(c) Mampu menganalisis dinamika kebijakan luar negeri dan diplomasi Indonesia

(d) Mampu mengelola penelitian ilmiah tentang isu-isu hubungan internasional

(e) Mampu menggunakan teknologi informasi dalam menganalisis isu-isu internasional

(f) Mampu mengekspresikan pemikiran dan argumentasi secara lisan dan tulisan dalam bahasa Indonesia dan atau bahasa Inggris

(g) Mampu mempersiapkan, melaksanakan dan menganalisis negosiasi di bidang politik, ekonomi, sosial-budaya dan pertahanan-keamanan

(h) Mampu mengkritisi fenomena sosial-politik dan kebijakan serta mampu mengajukan alternatif solusi kebijakan

(i) Mampu mempersiapkan, melaksanakan, dan menganalisis resolusi konflik dan menawarkan alternatif solusi konflik

(5) Negosiator dalam bidang sosial, ekonomi-politik dan keamanan

(a) Mampu menganalisis permasalahan internasional baik di tingkat lokal, nasional, regional maupun global

(b) Mampu menganalisis dinamika kebijakan luar negeri dan diplomasi Indonesia

(c) Mampu mengaplikasikan prinsip-prinsip dasar dan teknik negosiasi dan diplomasi

(d) Mampu mengekspresikan pemikiran dan argumentasi secara lisan dan tulisan dalam bahasa Indonesia dan atau bahasa Inggris

(e) Mampu menggunakan minimal satu bahasa resmi internasional

(f) Mampu mempersiapkan, melaksanakan dan menganalisis negosiasi di bidang politik, ekonomi, sosial-budaya dan pertahanan-keamanan

(g) Mampu mempersiapkan, melaksanakan, dan menganalisis resolusi konflik dan menawarkan alternative solusi konflik

(6) Aktivis lembaga social kemasyarakatan/LSM/NGO (Nasional-INGO)

(a) Mampu menganalisis permasalahan internasional baik di tingkat lokal, nasional, regional maupun global

(b) Mampu mengaplikasikan prinsip-prinsip dasar dan teknik negosiasi dan diplomasi

(c) Mampu menggunakan teknologi informasi dalam menganalisis isu-isu internasional

(d) Mampu mengekspresikan pemikiran dan argumentasi secara lisan dan tulisan dalam bahasa Indonesia dan atau bahasa Inggris

(e) Mampu menggunakan minimal satu bahasa resmi internasional

(f) Mampu mempersiapkan, melaksanakan dan menganalisis negosiasi di bidang politik, ekonomi, sosial-budaya dan pertahanan-keamanan

(g) Mampu mengkritisi fenomena sosial-politik dan kebijakan serta mampu mengajukan alternatif solusi kebijakan

(h) Mampu mempersiapkan, melaksanakan, dan menganalisis resolusi konflik dan menawarkan alternatif solusi konflik

(i) Mampu mengelola bidang tugas di pemerintahan atau non pemerintahan

(7) Praktisi kehumasan, Corporate Social Responsibility (CSR) di sektor swasta nasional-internasional

(a) Mampu mengaplikasikan prinsip-prinsip dasar dan teknik negosiasi dan diplomasi

(b) Mampu menggunakan teknologi informasi dalam menganalisis isu-isu internasional

(c) Mampu mengekspresikan pemikiran dan argumentasi secara lisan dan tulisan dalam bahasa Indonesia dan atau bahasa Inggris

(d) Mampu menggunakan minimal satu bahasa resmi internasional

(e) Mampu mempersiapkan, melaksanakan dan menganalisis negosiasi di bidang politik, ekonomi, sosial-budaya dan pertahanan-keamanan

(f) Mampu mempersiapkan dan mengelola administrasi umum dan keprotokoleran

(8) Entrepreneur

(a) Mampu mengaplikasikan prinsip-prinsip dasar dan teknik negosiasi dandiplomasi

(b) Mampu menggunakan minimal satu bahasa resmi internasional

(c) Mampu mempersiapkan, melaksanakan dan menganalisis negosiasi di bidang politik, ekonomi, sosial-budaya dan pertahanan-keamanan

(d) Mengauasai teori/nilai-nilai kewirausahaan dan mampu mengaplikasikan nilai-nilai kewirausahaan

3. Penguasaan Pengetahuan

a. Menguasai teori, konsep dan metodologi ilmu Hubungan Internasional

b. Menguasai aspek politik, ekonomi dan sosial budaya serta keterkaitan antara aspek-aspek dalam konteks hubungan internasional

c. Menguasai dinamika kawasan dan globalisasi

d. Menguasai isu-isu, aktor dan proses dalam hubungan internasional

e. Menguasai teori negosiasi dalam bidang politik, ekonomi, sosial-budaya dan Hankam

f. Menguasi teori Resolusi Konflik

g. Menguasai konsep-konsep keprotokoleran

h. Menguasai penyusunan dokumen dan korespondensi diplomatik

i. Menguasai prinsip-prinsip manajemen pemerintahan dan non pemerintahan

j. Kewenangan dan Tanggung Jawab setiap lulusan Jurusan Ilmu Hubungan Internasional FISIP UPN ”Veteran” Yogyakarta

k. Mampu mengambil keputusan berdasarkan analisis informasi secara menyeluruh serta mampu memberikan berbagai alternatif solusi permasalahan lokal, nasional dan global secara individual maupun kelompok

l. Mampu melakukan tugas pekerjaannya secara bertanggung jawab, baik individual ataupun kelompok