Seputar Kampus

Mahasiswa UPN Veteran Yogyakarta Raih Juara dalam Ajang Geo Development Competition di ITB

INFOUPNYK_Mahasiswa Teknik Geofisika UPN Veteran Yogyakarta menorehkan prestasi dengan meraih Juara 3 pada ajang Geo Development Competition yang diselenggarakan oleh Teknik Geologi "GEA" Institut Teknologi Bandung (ITB) pada Senin, (12/8/24)....

Mahasiswa Teknik Perminyakan UPN Veteran Yogyakarta Ikuti Kuliah Lapangan di Pertamina EP Cepu

INFOUPNYK – Mahasiswa Program Studi (Prodi) Teknik Perminyakan UPN Veteran Yogyakarta mengikuti kuliah lapangan di PT Pertamina EP Cepu (PEPC), Jawa Tengah pada Rabu-Jumat, 21-23 Agustus 2024. Diikuti 215 mahasiswa angkatan 2022, kuliah lapangan ini ...

Perjuangan Tim PKM UPN Veteran Yogyakarta dalam Meraih Penghargaan Tim Terkreatif di Ajang PKM Award 2024

INFOUPNYK - Mahasiswa Universitas Pembangunan Nasional Veteran Yogyakarta (UPNYK) kembali menorehkan prestasi gemilang di kancah nasional. Tim yang diketuai Raden Herjun Desta Kresna Harsono tersebut, berhasil meraih penghargaan sebagai Tim...

UPN VETERAN YOGYAKARTA BERSINERGI DENGAN PT BAYAN BERIKAN 50 KUOTA BEASISWA

INFOUPNYK_Universitas Pembangunan Nasional Veteran Yogyakarta (UPNYK) bersinergi dengan PT. Bayan Resources Tbk menyediakan beasiswa untuk 50 mahasiswa UPNYK. Pembukaan pendaftaran beasiswa di mulai tanggal 22 s.d 29 Agustus 2024. Informasi...

UPN Veteran Yogyakarta Raih Penghargaan Tim Terkreatif pada Ajang PKM Award

INFOUPNYK_Universitas Pembangunan Nasional Veteran Yogyakarta (UPNYK) kembali menorehkan prestasi pada ajang Program Kreativitas Mahasiswa (PKM) Award yang diadakan pada Senin (19/8). PKM Award ini merupakan sebuah penghargaan yang dilaksanakan oleh...

UPN Veteran Yogyakarta Berkomitmen Dukung MBKM melalui Kerja sama dengan Institut Teknologi Adhi Tama Surabaya (ITATS).

INFOUPNYK_Universitas Pembangunan Nasional Veteran Yogyakarta (UPNYK) melakukan penandatanganan Nota Kesepahaman dengan Institut Teknologi Adhi Tama Surabaya (ITATS)  pada Selasa (20/8) di Gedung Lantai 1 Kampus UPN Veteran Yogyakarta. Kedua ...

Aksi Band Nidji Meriahkan Penutupan PKKBN 2024 UPN Veteran Yogyakarta

INFOUPNYK – Universitas Pembangunan Nasional (UPN) Veteran Yogyakarta menutup rangkaian Pengenalan Kehidupan Kampus Bela Negara (PKKBN) 2024 pada Sabtu (17/08) bertepatan dengan peringatan HUT ke-79 Republik Indonesia (RI). Penampilan grup band N...

Gelar Upacara Peringatan HUT Ke-79 RI, UPN Veteran Yogyakarta Perkuat Perjuangan Memajukan Pendidikan

INFOUPNYK - Universitas Pembangunan Nasional (UPN) Veteran Yogyakarta menggelar upacara peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) Kemerdekaan ke-79 Republik Indonesia (RI) pada Sabtu, 17 Agustus 2024 pukul 07.30 WIB. Bertempat di Lapangan Bela Negara,...

UPN Veteran Yogyakarta Cetak Pionir Pembangunan Berjiwa Patriot Melalui PKKBN 2024

INFOUPNYK-Universitas Pembangunan Nasional (UPN) Veteran Yogyakarta menggelar Pengenalan Kehidupan Kampus Bela Negara (PKKBN) 2024 dalam rangka menyambut mahasiswa baru. Kegiatan tersebut berlangsung mulai dari Senin (12/08) hingga Sabtu (17/08)...

Kepala PPATK Ingatkan Mahasiswa Baru UPN Veteran Yogyakarta 3 Tantangan di Masa Depan

INFOUPNYK- Universitas Pembangunan Nasional Veteran Yogyakarta (UPNYK) menggelar Pengenalan Kehidupan Kampus Bela Negara (PKKBN) 2024 dalam rangka menyambut mahasiswa baru. Kegiatan tersebut berlangsung mulai dari Senin (12/08) hingga Sabtu (17/08)...