Seputar Kampus

Wujudkan Sekolah Musik Murah untuk Anak, Dosen UPNVY Bantu Kembangkan Sanggar Musik

Sleman- Untuk mewujudkan kesempatan belajar bermain musik dengan biaya yang terjangkau bagi anak-anak, Dosen Prodi Akuntansi Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) Universitas Pembangunan Nasional "Veteran" Yogyakarta (UPNVY) yang tergabung...

Saatnya Era Transaksi Non Tunai

SLEMAN - Society 5.0 memungkinkan kita menggunakan ilmu pengetahuan yang berbasis modern, misalanya penggunaan AI, robot, Internet of Things, dsb. Salah satu yang sering kita lakukan yaitu penggunaan transaksi non tunai. Gerakan Nasional Non Tunai...

Dosen UPNVY Dorong Lahirnya Wisata Agro di Dieng

Untuk memberdayakan masyarakat melalui pariwisata berbasis masyarakat yakni wisata agro, Tim Dosen UPNVY melaksanakan pengabdian masyarakat bekerja sama dengan mitra Kelompok Tani Perkasa di dataran tinggi Dieng, desa Kepakisan, Batur, Banjarnegara,...

UPNVY GELAR SOSIALISASI BAGI SISWA KELAS XII

  Sleman- UPN “Veteran” Yogyakarta menyelenggarakan sosialisasi  informasi tentang lima Fakultas. Kegiatan akan diselenggarakan selama lima hari, Senin – Jumat, tanggal 19 – 23 Oktober 2020 yang akan digelar secara daring melalui akun Youtube @upnvy...

Undang Dubes, Hubungan Internasional UPNVY Gelar Webinar Nasional

RADAR JOGJA – Pandemi Covid-19 mengakibatkan beberapa sektor mengalami dampak yang besar bahkan menjadi terpuruk. Salah satunya yaitu di sektor pariwisata. Untuk itu perlu adanya strategi dan juga upaya untuk membangkitkan keterpurukan...

69 Persen Masyarakat Ragu dengan Keampuhan Vaksin Covid-19 dari China

Suara.com - Vaksin Covid-19 buatan Sinovac dari China saat ini tengah diuji klinis oleh Bio Farma. Bagaimana tanggapan masyarakat seputar vaksin ini? Dilansir Anadolu Agency, survei terbaru yang dilakukan oleh...

UPNVY Respon Cepat Tanggapi Kabar Covid-19

SLEMAN – UPN “Veteran” Yogyakarta (UPNVY) merespon cepat menanggapai kabar salah satu dosen meninggal dunia di Rumah Sakit Akademik Universitas Gadjah Mada (UGM) dan dimakamkan di tempat pemakaman khusus Covid-19 di Madurejo,...

Pertanian UPNVY Latih Warga Lakukan Pertanian Kota

Harianjogja.com, JOGJA—Pandemi Covid-19 telah mengubah tatanan kebiasaan masyarakat di dunia. Ketakutan terhadap penyebaran Covid-19 yang cukup cepat membuat masyarakat mengehentikan aktivitas bersama di luar rumah, termasuk di daerah...

Wakil Duta Besar RI untuk Rusia Isi Kuliah di FISIP UNPNVY

TRIBUNNEWS.COM, JAKARTA  - Kuasa Usaha Ad Interim yang juga Wakil Duta Besar RI untuk Rusia merangkap Belarus, Azis Nurwahyudi mengungkapkan hubungan Indonesia dengan Rusia sedang menuju pada kemitraan...

UPNVY Ajak Akademisi Disiplin Protokol Covid-19

SLEMAN –Tim GugusTugas COVID-19 UPN “Veteran” Yogyakarta (UPNVY) bersama Direktorat Promosi Kesehatan dan Pemberdayaan Masyarakat, Kementerian Kesehatan mengajak akademisi mengimplementasikan penerapan disiplin protokol kesehatan...